Bagaimana Bentuk dan Fungsi Lambung

Bentuk dan Fungsi lambungLambung merupakan suatu kantong yang berbentuk lonjong, seperti buah alpukat dan letaknya di bagian kiri atas dari rongga perut dan seolah-olah melekat pada sekat rongga badan (diafragma). Lambung usus merupakan suatu system pencernaan, yang dilalui bahan makanan, vitamin, mineral dan cairan yang memasuki tbuh. Berfungsi untuk mencernakan makanan hingga siap untuk diserap,lalu mengasorpsi zat-zat yang berfaedah bagi tubuh dan mengeluarkan sisanyayang tak berguna.

 

Enzim adalah protein yang berkhasiat mencetuskan suatu reaksi kimia tanpa enzim tersebut mengalami perubahan. Tubuh membentuk bermacam-macam enzim, yang masing-masing memiliki fungsi khusus.

 

Enzim pencernaan terdapat dalam ludah , getah lambung dan getah pancreas, menguraikan karbohidrat, protein dan lemak menjadi unit-unit terkecil yang mudah diserap. Lalu bersamaan dengan vitamin, mineral dan cairan menembus mukosa lambung usus, masuk kedalam darah dan getah bening. Kecepatan pencernaan dari makanan tergantung dari susunanya. Karbohidrat paling mudah dicernakan dan hanya berada beberapa jam saja dilambung. Tetapi protein disalurkan ke usus lebih lambat, terlebih lagi bila makanan mengandung banyak lemak.

Enzim amylase dalam ludah menguraikan karbohidrat/pati (amilum) menjadi unit glukosa. Protease (pepsin, tripsin) mengubah protein menjadi unit asam amino dan lipase mengubah lemak (lipida) menjadi unit asam lemak. Lactase dibuat didalam usus dan dapat menguraikan laktosa  (gula Usus) menjadi dua unit terkecil yang dapat diserap kedalam darah.

BACA:  Bagaimana Struktur dan Lapisan Kulit

TOPIK MENARIK LAINNYA

kalpanax cair ditarik, cara melarutkan kapur barus, benang mukosa positif, pipet kaca di alfamart, cara membuat serbuk gatal, bokeb di bawah umur, cara membius, perbedaan pabanox dan parasol, tanduk kambing menusuk kepala, nama obat yang menggunakan pipet kaca di apotik, antimo campur kopi, insto campur kopi, obat penumbuh daging di apotik, cara membuat obat bius dari antimo dan kopi, cara bikin obat bius cair dengan ctm