Mekanisme Pertahanan Tubuh Manusia

kesehatankeluarga.netDaya Tahan Natural

 

Sebagaimana lazimnya mahluk hidup, secara alamiah semuanya dilengkapi dengan perangkat untuk mempertahankan dirinya. Demikian juga tubuh manusia, dilengkapi dengan sistem yang dapat mempertahankan dirinya dan sebagian besar bekerja secara otomatis, berjalan diluar kesadaran manusia sendiri. Daya tahan natural ini didapat pada struktur maupun fungsi tubuh.

 

Daya Tahan Struktur

Struktur menentukan fungsi tubuh. Struktur tubuh memberikan gambaran akan kemampuan daya tahan tubuh. Struktur merupakan lapis pertama daya tahan tubuh dan terdiri atas tengkorak, kerangka dan kulit. Tengkorak dan kerangka terdiri atas tulang yang berfungsi memperkokoh, menunjang dan melindungi bagian-bagian tubuh yang lunak dan penting. Misalnya, otak, jantung, paru-paru, hati dan lain-lainnya dilindungi oleh sistem tulang yang kuat, keras, serta tebal dengan fungsi melindunginya terhadap segala faktor yang membahayakan.

Kulit, selaput lendir, lapisan tanduk, kuku, kelenjar keringat, puting-puting urat syaraf, pembuluh darah, dan lain-lain pelengkap yang ada di dalam kulit berfungsi membungkus tubuh manusia sedemikian rupa sehingga benda-benda asing tidak mudah memasuki tubuh, dan tubuh tidak mudah kehilangan cairan.

BACA:  Daya Tahan Kultural Tubuh Manusia

TOPIK MENARIK LAINNYA

Peneslins, kalpanax cair ditarik, cara melarutkan kapur barus, benang mukosa positif, pipet kaca di alfamart, cara membuat serbuk gatal, bokeb di bawah umur, cara membius, perbedaan pabanox dan parasol, tanduk kambing menusuk kepala, nama obat yang menggunakan pipet kaca di apotik, antimo campur kopi, insto campur kopi, obat penumbuh daging di apotik, cara membuat obat bius dari antimo dan kopi